Renjana

 Renjana

Mistis pekan ini menyajikan padanan istilah passion, yaitu renjana. Dalam KBBI, renjana adalah ‘rasa hati yang kuat (rindu, cinta, kasih, berahi, dan sebagainya)’. Mari kita utamakan bahasa Indonesia.

Postingan Terkait